Prediksi Bola Bali United Vs Persija Jakarta 31 Mei 2019

Persija Jakarta yang harus melakoni laga tandang untuk ke tiga kali di awal musim ini dengan menghadapi Bali United tentu akan menjadi misi sulit bagi tim Macan Kemayoran untuk mendulang kemenangan pertama mereka di awal musim ini, Sedangkan Bali United yang di dua laga awal bermain cukup impresif tentu tetap menargetkan poin penuh dari laga ke 3 musim ini. laga Bali United versus Persija Jakarta akan di main kan di markas kebangaan warga pulau Dewata Kapten I Wayan Dipta Stadium Jumat pukul 20:30 Wib 31 Mei 2019. Laga di di pasti kan berjalan ketat juga akan di warnai situasi emosional karena Bali United kini di latih oleh pelatih Stefano Cugurra Teco mantan pelatih Persija Jakarta di musim lalu yang berhasil membawa The Jak Mania juara Liga 1.

Kondisi Tim Bali United

Serdadu Tridatu yang sudah mendulang dua kemenangan di dua laga awal musim ini membuat tim asuhan Teco berada di peringkat 3 dengan poin 6 sama dengan PSM dan hanya kalah selisih gol. kedatangan tamu juara musim lalu Persija Jakarta tentu akan menjadi ujian sesungguh nya abagi Bali United untuk mempertahankan perfoman dengan tetap meraih kemenangan. Keuntungan kembali bermain di kandang tentu akan menjadi sebuah tambahan semangat karena di penuhi oleh dukunagn penuh dari supoter Balui United di laga kali ini. Lini belakang yang di komadoi oleh Willian Pacheco yang juga mantan pemain Persija Jakarta harus tetap waspada akan serangan dari Persija Jakarta terutama penyerang Marko Simic dan Rico Simanjutak karena kerjasama kedua pemain ini bisa menhadirkan malapetaka bagi lini pertahanan Bali United. Teco yakin tim bakal bisa kembali menraij tiga poin untuk tetap berada di posisi papan atas sebelum jeda kompetisi di mulai.

Kondisi Tim Persija Jakarta

Belum meraih kemenangan di dua laga awal membuat Persija Jakarta dalam posisi cukup sulit, kekalahan menyakitkan di laga melawan PSIS Semarang tentu menbuat seluruh pemain bakal bermain dengan ngotot di laga melawan bali United meski bermain tandang skuat Macan Kemayoran tetap akan mengincar poin penuh. stastu sebagai juara bertahan tidak membuat Persija bisa dengan mudah mendapatkan kemenangan karena di musim ini semua tim memiliki kemampuan yang cukup untuk saling mengalahkan satu sama lain.

Persija Jakarta di pastikan bakal harus berjuang keras untuk bisa mendulang kemenangan Bali United merupakan tim yang sangat hebat bila bermain di stadion mereka sendiri. apalagi rekor pertemuan kedua berlangsung seimbang. Pelatih Ivan Kolev ingin anak asuhan nya bermain dengan fokus sepanjang laga terutama lini belakang yang masih belum padu di dua laga awal musim ini yang sudah kebobolan 3 gol yang terjadi akibat kurang komunikasi antar pemain nya.

Prediksi Ball Possession Bali United (50%) – Persija Jakarta (50%)

Perkiraan Starting Line Up Bali United

(4-3-3)

59 W. Hendrawan

33 Wijaya – 32 Tupamahu – 43 Pacheco – 24 Fajrin

6 Nouri – 80 Sergio – 14 Sausu

11 Roni – 9 Spasojevic – 87 Lilipaly

Perkiraan Starting Line Up Persija Jakarta

(4-3-2-1)

26 A. Ardihiyasa

14 Sofyan – 86 S. Paulle – 4 R. Utomo – 16 Sucipto

45 S.D. Sute – 32 R. Chand – 10 de Matos

25 R. Simanjutak – 11 N. Setiawan

9 M. Simic

Prediksi Skor Akhir

( Bali United 1 – 1 Persija Jakarta )