Piala Afrika tahun ini sangat menarik dan mampu membuat turnamen ini penuh dengan kejutan termasuk laga Quarter final tengah pekan ini. Senegal yang akan bertemu Benin salah satu negara kejutan yang sedang mengukir sejarah nya di Piala Afrika 2019. Kedua tim masing-masing mampu memyingkirkan lawan nya dengan bermain membawa semangat dan mentalitas tinggi demi meraih satu tempat di babak ini. Senegal yang memiliki rekor bagus atas Benin bisa saja menjadi korban berikut nya dari Benin. Laga ini di pasti kan bakal berjalan alot serta sengit dan bisa kembali menghadirkan kejutan meski Senegal menjadi favorit di laga ini.
The Lions of Teranga (Senegal) berhasil melaju ke Quarter Final setelah menang tipis atas Uganda 1 – 0. Meski mendapat perlawanan dari Uganda para pemain mampu menunjukan kapasitas nya sebagai tim nya sangat siap untuk meraih gelar juara Piala Afrika di tahun ini. Sadio Mane yang kembali meneruskan perfoman cemerlang nya di laga sebelum nya dengan kembali menjai pahlawan bagi negara tetap mengangap tim nya perlu meningkatkan kualitas permainan nya lagi karena di tahun ini sangat tidak terduga melihat banyak nya negara unggulan yang tersingkir. Benin yang menjadi lawan mereka tengah pekan ini menjadi tim yang patut mereka waspadai melihat perfoman mereka kala melawan Maroko tentu menjadi sebuah peringatan bagi tim nya untuk tidak memberi kesempatan sedikitpun kepada Benin dengan bermain mengincar gol sejak awal laga di mulai. Konsiten permainan harus mereka pertahankan demi memenuhi ambisi tim mengangkat tropi di akhir turnamen nanti.
Benin memperlihatkan kalo jika tim nya bermain dengan kerjasama serta memiliki semangat tinggi tentu akan bisa mengalahkan negara unggulan yang berada di atas mereka. Keberhasilan mengalahkan negara kuat Maroko dengan melalu adu pinalti dan lolos telah membuat Benin menginjak babak Quarter Final untuk pertama kali nya di Piala Afrika. Seluruh pemain Benin mampu mempertahankan fokus mereka sepanjang laga meski harus bermain dengan 10 pemain di babak ekstra time.
Dalam babak Quarter Final kali ini Benin akan melawan Senegal yang juga memiliki kualitas dan pengalaman di atas mereka serta kembali menjadi tim underdog untuk kedua kali di babak knock out. Pemai senior sekaligus kapten tim Stephane Sessegnon akan menjadi pemain krusial bagi negara di laga ini pengalaman nya dalam menghadapi laga penting tentu sangat berguna bagi tim nya agar dapat membawa rekan-rekan nya untuk bisa kembali meraih hasil terbaik di laga Quarter Final ini.
Prediksi Ball Possession Senegal (60%) – Benin (40%)
Persentanse peluang menang Senegal Wins (45%) Draw (30%) Benin Wins (25%)
Starting Line Up Senegal (4-2-3-1)
23 Gomis
12 Sabaly – 3 Koulibaly – 8 Kouyate – 21 Gassama
5 Gueye – 17 Ndiaye
10 Mane – 14 Saivet – 18 Sarr
9 Niang
Starting Line Up Benin (5-4-1)
16 Allagbe
11 Imorou – 6 Verdon – 5 Salomon – 13 Adilehou – 18 Mama
20 Dossou – 17 Sessegnon – 8 Adeoti – 14 Soukou
10 Pote
Rekor Pertemuan
16-01-2008 Benin 1 – 2 Senegal
07-02-2007 Senegal 2 – 1 Benin
23-04-2000 Senegal 1 – 0 Benin
09-04-2000 Benin 1 – 1 Senegal
31-01-1982 Senegal 1 – 0 Benin
Menurut parlaybola.org laga ini akan sedikit bisa menyulitkan Senegal melihat Benin yang bermain cukup spartan di laga sebelum nya tetapi Senegal tetap akan keluar sebagai pemenang di laga ini dengan skor tipis ( Senegal 1 – 0 Benin ).