Rangers dan Legia Warsaw masih memiliki peluang besar untuk lolos ke babak utama Europa League musim ini. Kedua tim yang kembali akan saling berjibaku di leg kedua setelah hasilimbang 0 – 0 di leg pertama. Laga kali ini akan di main kan di Ibrox Stadium markas besar Rangers. Kekuatan tim yang nyaris seimbang tentu bisa menjadi laga kali ini akan berlangsung lebih alot, mental kedua tim akan sangat di uji. Rangers sedikit di favoritkan tidak akan mudah mendapat target yang meraka inginkan Legia Warsaw tentu akan memberi perlawan ketat di laga krusial bagi kedua nya.
Perfoma Kedua Tim
Rangers yang gagal mencetak gol di leg pertama tentu tidak bisa mengangap remeh lawan Legia Warsaw. Steven Gerrad akan kembali mendapat ujian membawa tim nya lolos. Kemampuan kala menjadi pemain yang sukses di harapkan mampu memularkan semangat nya pada anak asuhan nya dalam menghadapi laga krusial. Tim terbaik nya akan kembali di turunkan di leg kedua Morelos dan Ojo sebagai duet lini depan tentu harus mendapat pasokan bola dari lini kedua tim nya. Kuartet lini tengah yang di isi oleh Aribo, Jack, Davis dan Arfield di harapkan mampu mengendalikan penguasaan bola dan mengalir kan umpan manis ke lini depan supaya Morales dan Ojo mampu mencetak gol ke gawang Legia Warsaw. Memulai serangan terlebih dahulu akan di lakukan oleh Rangers dan juga meminta pemain ke 12 yaitu pendukung setia meraka dalam memberi dukungan penuh bagi para pemain nya.
Legia Warsaw gantian mengunjugi markas Rangers di leg kedua ini akan tetap turun dengan kepercayaan diri tinggi. Hasil 0 – 0 di leg pertama membuat peluang tim nya masih terbuka lebar untuk lolos. Duet jangkar tengah Martins dan Cafu dalam mengontrol tim nya harus di tingkat kan kualitas dalam menjaga permainan nya. Antisipasi permainan cepat harus di cenggah tim nya sebelum memasuki lini pertahanan. Seluruh tim tentu akan menghadapi tekanan dari para pendukung tuan rumah. Pelatih Aleksandar Vukovic berusaha memompa semangat anak asuhan nya kalo nasib tim nya hanya bergantung pada diri mereka sendiri. Kesempatan untuk bisa tampil di babak utama harus di perjuangin dengan konsentrasi penuh sepanjang laga.
Prediksi Ball Possession Rangers (55%) – Legia Warsaw (45%)
Persentanse peluang menang Rangers (49%) Draw (32%) Legia Warsaw (19%)
Starting Line Up Rangers (4-4-2)
1 McGregor
2 Tavarnier – 6 Goldson – 19 Katic – 15 Flanagan
37 Arfield – 10 Davis – 8 Jack – 17 Aribo
11 Ojo – 20 Morales
Starting Line Up Legia Warsaw (4-2-3-1)
1 Majecki
16 Rocha – 55 Jedrzejczyk – 5 Lewczuk – 41 Stolarski
26 Cafu – 24 Martins
82 Luquinhas – 8 Gvilia – 7 Antolic
99 Kulenovic
Rekor Pertemuan
23-08-2019 Legia Warsaw 0 – 0 Rangers
Prediksi Skor Akhir
Rangers 2 – 1 Legia Warsaw