Turnamen yang di selenggarakan oleh Konfenderasi Sepak Bola Amerika Utara, Tengah serta Karabia atau di sebut dengan Concacaf Gold Cup mulai berlangsung di akhir pekan ini. Laga pertama Group A antara Mexico menghadapi Cuba, Minggu 16 Juni 2019 pukul 09:00 Wib di Stadion Rose Bowl. Mexico yang menjadi unggulan di Group A ini di yakini tidak akan mendapat kesulitan berati di laga pertama, sementara Cuba yang kembali masuk fase Group setelah di edisi sebelum nya gagal lolos tentu akan berusaha semaksimal mungkin untuk bisa lolos dari Group A.
Kondisi Tim Mexico
Mexico yang menjadi salah satu kandidat juara di turnamen Gold Cup 2019 tentu ingin melampaui pencapain mereka yang di edisi sebelum nya hanya menjadi juara 3. Di tahun ini Mexico yang di tangani pelatih asal Argentina Gerardo Martino harus menerima pukulan telak dengan absen nya pemain andalan mereka Miguel Layun dan Penyerang Hirving Lozano akibat cedera tentu mengurangi kekuatan Mexico di turnamen kali ini, Gelandang Andreas Guardado, Kiper Guilermo Ochoa dan Striker Raul Jimenez tentu menjadi tulang punggung bagi Mexico untuk membawa negara nya kembali meraih juara yang ke 11 selama keikutan mereka di Gold Cup.
Group A selain Mexico terdapat tim lain yaitu Canada,Cuba dan Martinique. dengan menghadapi Cuba di laga pertama ini tentu Andreas Guardado cs diprediksi bakal dengan mudah untuk meraih kemenangan pertama nya dan besar kemungkinan bisa terjadi skor telak. Di laga ini tentu menjadi ajang persiapan mereka untuk menghadapi laga kedua nanti melawan Canada.
Kondisi Tim Cuba
Cuba ynag memiliki julukan Singa Karibia pernah sekali tampil di Piala Dunia pada tahun 1938 dan berhasil sampai Perempat final. Di laga pertama ini akan berhadapan dengan kandidat Juara Mexico tentu merupakan sebuah misi sulit bagi Cuba untuk meraih kemenangan. pelatih Raul Mederos yang memanggil pemain yang hampir seluruh nya bermain di kompetisi domestik serta dua pemain yang bermain di liga Argentina yang tentu menjadi andalan tim nya di laga melawan Mexico. Cuba yang bakal memainkan skema bertahan tentu kebanyakan bakal bermain bertahan sambil menunggu kesempatan untuk bisa melakukan serangan balik agar bisa mengancam pertahanan Mexico. Penyerang muda Luis Paradela menjadi salah satu pemain yang akan sangat di andalkan oeh Cuba untuk bisa menjebol gawang Mexico.
Head to Head
10-07-2015 Mexico 6 – 0 Cuba
10-06-2011 Cuba 0 – 5 Mexico
09–06-2007 Mexico 2 – 1 Cuba
Prediksi Line Up
Mexico
13 Ochoa
21 Rodriguez – 17 Montes – 15 Moreno – 3 Salcedo
6 Dos Santos – 18 Guardado – 10 Montes
11 Alvarado – 9 Jimenez – 7 Pineda
Cuba
1 Sanchez
34 Rizo – 5 Morejon – 4 Lopez – 17 Espino
2 Baquero – 8 Portal – 16 Luis – 10 Hernandez – 7 Abreu
23 Paradela
Prediksi Ball Possession Mexico (65%) – Cuba (35%)
Prediksi Skor
MEXICO 3 – 0 CUBA