LASK dan Man United saling siku pada babak 16 besar Europa League musim ini. Wakil Austria LASK akan berkesempatan tampil sebagai tuan rumah di leg pertama di Linzer Stadion. Man United yang menargetka juara di kompetisi ini diprediksi tidak akan mudah menhadapi perlawanan LASK. Pertandingan pertama bagi kedua tim dijamin berlangsung alot dan bisa saja terjadi kejutan.
Perfoma Kedua Tim
LASK saat ini sedang dalam kondisi onfire sangat pede dalam duel leg pertama nya melawan Man United. Bermain di stadion kebanggaan nya LASK terkenal tim yang sulit dikalahkan kala bermain di depan pendukung nya sendiri. Menyingkirkan AZ Alkmaar klub yang satu grup dengan lawan nya kali ini jelas memberi peringatan bagi Man United tentang kekuatan tim nya musim ini. LASK meski memiliki pengalaman yang jauh di bawah Man United tetap menargetkan kemenangan di leg pertama ini. Pemain utama yang terdiri dari Ranftl, Trauner, Goiginer dan Raguz dipastikan menjadi tumpuan bagi LASK. Mengandalkan kolektivitas tim LASK diyakini memiliki kemampuan untuk membuat Man United tertunduk lesu.
Man United berada dalam laju positif menjelang duel leg pertama melawan LASK di tengah pekan ini. Solskjaer sangat senang dengan apa yang ditunjukan oleh para pemain dalam menjaga kestabilan perfoma tim nya. Pemain baru Fernandes dan Ighalo juga mampu tampil cemerlang meski baru bergabung dengan tim di bursa tranfers januari ini. Kedua juga dipastikan menjadi andalan yang akan diturunkan pada line up melawan LASK. Lingard yang mengalami masalah perfoma di musim ini juga memberikan penampilan yang bagus di beberapa laga terakhir nya. Solskjaer pada laga ini kemungkinan tidak akan bisa memainkan Maguire yang mengalami masalah dengan cedera yang di dapat nya pada laga melawan Derby di piala FA kemaren. Solskjaer masih percaya skuad yang akan dibawa nya bisa membawa tim nya pulang dengan hasil bagus.
Prediksi Ball Possession LASK (49%) – Man United (51%)
Persentanse peluang menang LASK (25%) Draw (46%) Man United (29%)
Starting Line Up LASK (3-4-3)
1 Schlager
15 Ramsebner – 18 Trauner – 5 Filipovic
26 Ranftl – 25 Holland – 8 Michorl – 7 Renner
27 Goiginger – 29 Raguz – 28 Frieser
Starting Line Up Man United (4-2-3-1)
22 Romero
23 Shaw – 2 Lindelof – 3 Bailly – 20 Dalot
17 Fred – 39 McTominay
14 Lingard – 18 Fernandes – 8 Mata
25 Ighalo
Head to Head Kedua Tim
LASK belum pernah bertemu Man United
Menurut Situs Parlaybola,org Prediksi Bola LASK Vs Man United 13 Maret 2020 akan berakhir dengan skor ( LASK 1 – 1 Man United ).