Selhurst Park Stadium akan berlangsung pertandingan Crystal Palace kontra Arsenal di matchday 37 Liga Inggris. Laga ini sudah tidak penting bagi Crystal Palace dan Arsenal meski kedua tim masih akan tampil mengincar tiga poin. Crystala Palace tetap menurunkan para pemain utama nya untuk bisa mengalahkan Arsenal yang pada laga ini akan melakukan sedikit rotasi pemain. Arsenal lebih diunggulkan walalu bertindak sebagai tim tamu tetapi Crystal Palace tetap memiliki peluang setidaknya tidak menerima kekalahan.
Perfoma Kedua Tim
Crystal Palace mengubah formasi utama tim nya menjadi 4-3-3 dan pekan ini akan menjalani laga berat dengan menjamu Arsenal. Roy Hogson memastikan tim nya akan tetap serius dalam mengincar hasil optimal meski kali ini laga tidak mudah bagi Zaha dkk. Lini depan yang menurunkan Townsend, Benteke dan Zaha tentu memiliki kualitas mumpuni dalam mengancam jala gawang lawan. Crystal Palace juga memiliki para gelandang perkerja keras yang siap merusak permainan dari Arsenal. Hodgson yakin jika tim nya mampu menunjukan permainan utama tim maka meraih poin dari laga ini bukan hal sulit bagi Zaha dkk.
Arsenal menunjukan perfoma apik kala tim nya mampu menang pada laga derby london menhadapi Chelsea. Pemain muda Rowe menjadi pencetak gol satu-satu nya pada laga tersebut akibat blunder pemain Chelsea. Ini menjadi laga ke empat beruntun Arsenal tidak menelan kekalahan. Sayang penampilan impresif tim tidak mampu membawa Arsenal lolos ke zona eropa musim ini. Arsenal akan menjalani sisa laga musim ini tanpa memiliki target yang diincar oleh klub nya dan hal tersebut tentu tidak akan mengurangi ambisi dalam meraih kemenangan. Arteta tetap akan menurunkan pemain utama dalam menhadapi Crystal Palace pada laga tandang.
Prediksi Ball Possession Crystal Palace (40%) – Arsenal (60%)
Persentanse peluang menang Crystal Palace (17%) Draw (36%) Arsenal (47%)
Starting Line Up Crystal Palace (4-3-3)
31 Guaita
2 Ward – 8 Kouyate – 6 Dann – 27 Mitchell
44 Riedewald – 4 Milivojevic – 25 Eze
10 Townsend – 20 Benteke – 11 Zaha
Starting Line Up Arsenal (3-4-2-1)
1 Leno
6 Gabriel – 22 Mari – 16 Holding
3 Tierney – 18 Thomas – 8 Ceballos – 7 Saka
32 Rowe – 11 Odegaard
14 Aubameyang
Head To Head Kedua Tim
14-01-2021 Arsenal 0 – 0 Crystal Palace
11-01-2020 Crystal Palace 1 – 1 Arsenal
27-10-2019 Arsenal 2 – 2 Crystal Palace
21-04-2019 Arsenal 2 – 3 Crystal Palace
28-10-2019 Crystal Palace 2 – 2 Arsenal
Menurut Situs Parlaybola.org Prediksi Bola Crystal Palace Vs Arsenal 20 Mei 2021 berakhir dengan skor ( Crystal Palace 1 – 2 Arsenal )