Davide Calabria Bertekad Bangkit Musim Depan

Salah satu pemain akademi AC Milan yang saat ini memperkuat tim utama Davide Calabria tidak terlalu puas dengan apa yang ditampilkan dirinya musim ini. Davide Calabria yang sejati nya sudah pernah merasakan menjadi pemain utama klub di musim sebelumnya harus terancam dengan kehadiran pemain lain.

Davide Calabria merasa diri nya belum bisa bermain dengan kemampuan terbaik nya karena berbagai faktor. Harus berbagi tempat dengan Andrea Conti di posisi bek kanan Calabria baru bermain sebanyak 16 kali. Perfoma yang tidak konsisten yang menjadi masalah wajib diperbaiki oleh Davide Calabria di musim depan agar bisa kembali menjadi pilihan utama.

Berencana Dijual Oleh Klub

Baru berusia 23 tahun Davide Calabria harus bisa segera menyakinkan pelatih dan tim nya jika diri nya masih pantas berada di AC Milan. Pihak klub sempat dirumorkan akan melepas Davide Calabria di musim depan dan mencari penganti di pos bek kanan. Klub yang saat ini mengincar Serge Aurier bisa saja membuat diri nya keluar dari San Siro jika memang Aurier jadi berlabuh di San Siro musim depan.

Davide Calabria menolak untuk keluar dari AC Milan memiliki tekad untuk menaikan perfoma nya. Diri nya yakin dengan kerja keras yang dilakukan nya bisa berdampak positif dengan posisi di klub. Davide Calabria percaya klub akan memberi diri nya kesempatan di musim depan untuk membuktikan kemampuan terbaik nya.

Berharap Kompetisi Bisa Kembali Di Mulai

Davide Calabria yang saat ini sedang menjalani karantina akibat wabah virus corona di Italia. Negara nya menjadi salah satu tempat yang memakan banyak korban jiwa atas waba tersebut. Calabria juga yang menaati segala kebijakan dari klub berusaha menjaga kondisi fisik nya agar tetap berada dalam keadaan bugar jika komeptisi kembali dilanjutkan.

Seluruh pihak jelas harus bersatu untuk melawan pandemi virus corona ini dan diri nya juga mendukung segala peraturan yang ditetapkan oleh pemerintah Italia. Calabria memang mengakui sangat ingin kembali bermain dan berambisi membuktikan kepada klub jika diri nya memang pantas dipertahankan musim depan.